Apa yang akan kamu download jika kecepatan data yang kamu miliki sebesar 1 terabyte per second? Untuk mendownload lagu yang kapasitasnya 5 mega byte pun cuma seper sekian detik, atau mau download film HD yang berukuran 2 giga byte? Lah jika download film itu si cuma seper sekian detik aja, cuma satu kedipan mata film udah siap ditonton!

Ya ini lah perkembangan teknologi terbaru yang berhasil dibuat oleh perusahaan "tua" yang masih kuat. Siapa yang tidak kenal dengan IBM ? Perusahaan yang berasal dari Amerika Serikat ini berhasil membuat chip yang mampu mendownload 500 film HD dalam satu detik!! Chip ini merupakan chip yang akan digunakan pada komputer masa depan atau pada superkomputer. Perusahaan yang berumur 101 tahun pada 2012 ini sebelumnya sukses membuat hardisk berkapasitas 20 petabyte atau setara dengan 200 juta giga byte.

Informasi ini saya dapatkan ketika saya sedang iseng-iseng baca listrik di handphone, eh, malah nyasar ke KOMPAS . Berikut adalah kutipan dari berita tersebut :



KOMPAS.com - Peneliti IBM telah mengembangkan sebuah prototipe chip optic yang dapat mentransfer data hingga 1 Tbps (1 Terabit per
second). Angka ini setara dengan kecepatan download 500 film kualitas HD (hig definition) dalam satu detik.

Chip yang dinamakan Holey Optochip, merupakan transceiver optik paralel yang terdiri dari dua pemancar penerima yang dirancang untuk menangani pengiriman data dalam jumlah besar. Chip ini akan mendukung tenaga superkomputer masa depan dan aplikasi data
center, dimana IBM telah
menggunakan teknologi
optiknya. Jaringan optik secara
signifikan akan meningkatkan
kecepatan Baca Selengkapnya... .


Gimana nih? Apa udah punya keinginan download yang fantastis? Atau masih kagum? Atau malah bingung?!

14 comments:

  1. wow ... mantabb sekali ini, semakin keren aja nanti dimasa depan, pinjem kantong doraemon ah, mau kesono, wew :d

    ReplyDelete
  2. lah kalo modemnya lemot? gimana? bukannya percuma???
    Eh, ini apa sih? modem atau apa? kok aku nggak mudeng...

    ReplyDelete
  3. hahahahaha. . . . moga terealisasi sepenuhnya. . .

    ReplyDelete
  4. Masa sepan.... semua serba cepat kali ya sob hehehe...

    ReplyDelete
  5. donlot apa yaaa???
    semuaa yg bisa didonlot deh
    =P

    ReplyDelete
  6. itu masih beberapa puluh tahun lagi mungkin baru bisa saya pakai dirumah

    ReplyDelete
  7. berarti harus sedia hardisk external yang banyak pula buat nampung wkwkwkwkwwkk

    ReplyDelete
  8. . . haduch,, aq no commentn dech. cz aq rada gak paham. huhh. donk-donk bgt diri ku ini . .

    ReplyDelete
  9. Quota 1 GB aja udah 50ribu
    Kalo quota segitu dengan kecepatan segitu, baru sedetik quotanya juga abis, ris.

    ReplyDelete
  10. Yuk Merapat Best Betting Online Hanya Di AREATOTO
    Dalam 1 Userid Dapat Bermain Semua Permainan
    Yang Ada :
    TARUHAN BOLA - LIVE CASINO - SABUNG AYAM - TOGEL ONLINE ( Tanpa Batas Invest )
    Sekedar Nonton Bola ,
    Jika Tidak Pasang Taruhan , Mana Seru , Pasangkan Taruhan Anda Di areatoto
    Minimal Deposit Rp 20.000 Dan Withdraw Rp.50.000
    Proses Deposit Dan Withdraw ( EXPRES ) Super Cepat
    Anda Akan Di Layani Dengan Customer Service Yang Ramah
    Website Online 24Jam/Setiap Hariny

    ReplyDelete

Hi! :)

 
Top